Home / Berita (page 60)

Berita

Ini Motivasi yang Membuat Thoriq Gabung PMII

Mempawah – NU Khatulistiwa, Thoriq adalah peserta yang berasal dari kampus Universitas Terbuka Mempawah, mengaku bangga telah ikut pengkaderan PMII yang dilaksanakan oleh Rayon Opu Daeng Menambon Mempawah. Pasalnya setelah beberapa kali melihat gerakan organisasi kemahasiswaan yang ada di kampus, akhirnya thoriq memilih organisasi PMII dengan alasan yang cukup mencengangkan. …

Read More »

Ketua PCNU Ketapang Apresiasi Penyelenggaraan HSN 2019

KETAPANG – NU Khatulistiwa, Ketua Tanfiziyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kabupaten Ketapang Drs. H. Satuki Huddin, M.Si. mengapresiasi setinggi-tingginya dan memberikan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada seluruh panitia yang telah mensukseskan kegiatan peringatan Hari Santri Nasional (HSN) yang ke-4 tahun 2019 di Kabupaten Ketapang, tanpa usaha dan kerja keras dari seluruh …

Read More »

Penutupan Kegiatan HSN 2019 Ketapang Kalbar Diakhiri Pembagian Hadiah

KETAPANG – NU Khatulistiwa, Mengakhiri dari seluruh rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional (HSN) tahun 2019 yang diprakarsai oleh Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) di Kabupaten Ketapang, kemaren Rabu (23/10) kegiatan ini telah ditutup secara resmi oleh Bupati Ketapang yang dalam hal ini diwakili Sekretaris Daerah Ketapang H. …

Read More »

Generasi Muda NU Mempawah Ajak Pemuda Untu Bertani

Mempawah – NU Khatulistiwa. Aminullah seorang aktivis Ansor Kabupaten Mempawah mengajak para pemuda untuk bertani. Menurutnya, saat ini sangat sulit sekali menemukan para pemuda yang bertani, terkhusus di kebupaten mempawah. (25/19/2019) Menurut pemaparannya, rendahnya minat bertani dari kalangan generasi muda, membuatnya khawatir akan hilangnya generasi petani 10 tahun yang akan …

Read More »

MIN 3 Pontianak Meriahkan Hari Jadi Kota Pontianak dengan Parade Tahunan bersama mahasiswa PPL UNTAN dan IAIN Pontianak

Pontianak – NU Khatulistiwa. Madrasah Ibtidaiyah Negeri 3 Pontianak Sambut hari jadi Kota Pontianak ke 248 bersama mahasiswa PPL meriahkan dengan parade tahunan yang rutin dilaksanakan sejak tahun 2011. Rabu (23/10/2019) Menurut Ainun Sa’adah salah satu guru di MIN 3 Pontianak mengungkapkan bahwa parade yang mereka adakan merupakan bentuk partisipasi …

Read More »

Apresiasi dan Ucapan Terimakasih Ketua NU Mempawah Buat GP Ansor dan Banser

MEMPAWAH – NU Khatulistiwa, Dengan rasa syukur dan bangga Ketua Tanfidziah NU Kabupaten Mempawah . H.Kamaluddin sampaikan terimakasih atas dedikasi Ansor Banser serta banom NU lainnya berkat semangat juang acara ini terselenggara dengan baik. “Bahkan kami sebagai orang tua tidak perlu repot-repot dalam pelaksanaan agenda2 yang di laksanakan oleh pengurus …

Read More »

Momentum HSN Sekadau, Ketua Panitia : Kita Lawan Pendakwah Radikal dan Intoleran Lewat Media Sosial.

SEKADAU – NU Khatulistiwa, Hari ini Selasa, tanggal 22 Oktober 2019 adalah momen peringatan Hari Santri Nasional yang diperingati setiap tahunnya diseluruh Indonesia dan tidak ketinggalan di Kabupaten Sekadau. Peringatan hari santri ini mulai ditetapkan oleh pemerintah pada 22 Oktober 2015 lalu yang dituangkan dalam Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun …

Read More »