Cianjur – NU Khatulistiwa, Gabungan para ajengan Pakidulan dari Cianjur Selatan mengapresiasi peran dan keaktifan Lembaga Bahtsul Masail (LBM) Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kabupaten Cianjur dalam setiap kegiatan persoalan keagamaan di Cianjur Selatan. Keberadaan LBM sebagai lembaga dibawah NU organisasi Islam terbesar di Cianjur disebut cukup mendapat tempat di hati …
Read More »Cara Unik LBMNU Cianjur Urunan Kegiatan
Cianjur – NU Khatulistiwa, Ada yang unik dan menarik dalam setiap kegiatan Lembaga Bahtsul Masail (LBM) Kabupaten Cianjur yaitu udunan anggota, pengurus dan tuan rumah dalam menyediakan konsumsi berupa makanan dan minuman seperti kopi, teh, opak, rengginang, kicimpring, kue ali, pisang dan lain-lain. Kegiatan Bahtsul Masail kemarin yang digelar di …
Read More »GP Ansor Cianjur Kutuk Aksi Bom Bunuh Diri di Katedral Makassar
Cianjur – NU Khatulistiwa, Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Cianjur mengutuk aksi bom bunuh diri di Katedral Makassar Sulawesi Selatan yang dengan sengaja mencederai suasana umat Kristiani menuju Hari Raya Paskah. Ketua Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Cianjur Ariful Holiq Zaelani kepada awak media hari Senin, (29/3/2021) mengatakan …
Read More »Cetak Pemimpin Millenial, PAC GP Ansor Cianjur Kota Gelar PKD
Cianjur – NU Khatulistiwa, Pimpinan Anak Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kecamatan Cianjur menggelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) pada hari Sabtu-Ahad, 27-28 Maret 2021 di Yayasan Pendidikan Nurul Azka yang dipimpin oleh KH Ahmad Yusuf Kampung Karangtengah Desa Nagrak Kecamatan Cianjur Kabupaten Cianjur. Hadir dalam acara tersebut Ketua Tanfidziyah PCNU Kabupaten …
Read More »PC Pergunu Pontianak Rayakan HARLAH Pergunu ke-69, Khidmat dan Sederhana
Pontianak – NU Khatulistiwa, Bertempat di kediaman Ketua PC Pergunu Kota Pontianak di Kotabaru Ujung, berlangsung acara Peringatan Hari Lahir Persatuan Guru NU yang Ke-69, yakni 31 Maraet 1952-31 Mret 2021. Kegiatan yang diusug oleh PC Pergunu Kota Pontianak ini dihadiri oleh Pengurus Inti Pimpinan Cabang dan beberapa anggota. / …
Read More »Dua Siswa MAN 2 Pontianak Ikuti Seleksi PASKIBRA Tingkat Kota Pontianak
Pontianak – NU Khatulistiwa, Dua siswa MAN 2 Pontianak, Dava Wirayuda dan Muhammad Zulfan dipastikan lolos administrasi seleksi PASKIBRA dan selanjutnya mengikuti seleksi PASKIBRA tingkat Kota Pontianak yang berlangsung di halaman kantor Dekopinwil Provinsi Kalimantan Barat Jalan Letjend. Sutoyo Pontianak. Menurut Reky, pelatih pendamping PASKIBRA MAN 2 Pontianak bahwa seleksi …
Read More »HUSNI (Pendamping KOMET_MAN2): Kami Siap Menjadi yang Terbaik
Pontianak – NU Khatulistiwa, Satu lagi ajang bergengsi akan diikuti oleh siswa/i MAN 2 Pontianak. Kegiatan dimaksud adalah Kompetisi Matematika (Komet) ke-17 Tingkat SMA/MA/SMK se-Kalimantan Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk menambah wawasan serta pola pikir siswa/i tentang ilmu Matematika sebagai ilmu dasar maupun ilmu terapan untuk mengembangkan ilmu-ilmu lainnya demi …
Read More »MAN 2 Pontianak Raih Dua Juara di Lomba KULTUM se-Kalbar
Pontianak – NU Khatulistiwa, Setelah melalui proses penjurian untuk Lomba Kultum se-Kalimantan Barat Tahun 2021, pada 29 maret 2021 dewan juri menyatakan utusan MAN 2 Pontianak atas nama Nurul Azkiya dan Fery Perdian sebagai juara dua dan tiga. Nurul Azkiya adalah siswa MAN 2 kelas XII Jurusan XII MIPA4, sementara …
Read More »Pendekar Silat Pagar Nusa NU Cianjur Berkumpul Ikuti MAPAG
Cianjur – NU Khatulistiwa, Deretan Para Pendekar Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa berseragam hitam terlihat berkumpul dalam acara Masa Penerimaan Anggota (MAPAG) Angkatan Ke-1 di Pondok Pesantren Al-I’tishom Coblong, Kampung Pasir Angin, Desa Tegal Lega, Kecamatan Warung Kondang, Kabupaten Cianjur, hari Jumat, (26/3). Dari total 153 pendekar pencak …
Read More »Cetak Jurnalis Muda, Metro TV Latih Santri Ponpes Al-Ittihad Cianjur
Cianjur – NU Khatulistiwa, Sebanyak 250 dari 3200 santri di Pondok Pesantren Al Ittihad, Desa Bojong, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mendapat pelatihan jurnalistik dari program Metro TV berbagi. Pelatihan Jurnalistik digelar di aula pondok pesantren dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat dengan membatasi jumlah peserta, yaitu hanya 250 …
Read More »