Home / 2021 / Agustus

Monthly Archives: Agustus 2021

KH. M. CHOIRUL ANAM MZD TERPILIH SEBAGAI KETUA FKUB KAB CIANJUR periode 2021 – 2026.

Cianjur – NU Khatulistiwa, Sesuai dengan telah selesainya masa khidmat kepengurusan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Cianjur masa khidmat 2016 – 2021 yang berakhir pada tanggal 16 Agustus 2021, maka Pemerintah Daerah Kabupaten Cianjur melalui Kantor Kesbangpol telah menyelenggarakan Musyawarah Pembentukan kepengurusan FKUB Kabupaten Cianjur periode 2021 – 2026. …

Read More »

PAC Ansor-Banser Cipanas Cianjur Ikuti Renungan Suci Bersama Forkopimcam

Cianjur – NU Khatulistiwa, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda Ansor dan Satuan Koordinasi Rayon (Satkoryon) Banser Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur mengikuti apel renungan suci bersama Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) yang terdiri atas Camat, Kapolsek dan Danramil beserta jajarannya dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76. Acara ini …

Read More »

LPBI Cianjur Gelar Rakor Triwulan III

Cianjur – NU Khatulistiwa, Pada triwulan III Tahun 2021, Lembaga Penanggulangan Bencana dan Perubahan Iklim Nahdlatul Ulama (LPBINU) Kabupaten Cianjur melaksanakan Rapat Koordinasi di Aula PCNU Kabupaten Cianjur pada Ahad (15/08) Siang. Sekretaris LPBI NU Cianjur Robi Hidayatuloh mengatakan bahwa Rakor LPBI NU Cianjur kali ini membahas terkait Penanganan Covid-19 …

Read More »

Wakil Rois Suriah Kalbar : Teologi Aswaja Cara Moderat Atasi Pandemi

Pontianak, – NU Khatulistiwa, Kita tidak menggunakan teologi Jabariah ataupun Mu’tazilah, kita gunakan teologi Ahlusnunnah wal jamaah dengan berusaha dan berdoa untuk mengatasi pandemi ini” begitulah ungkapan KH.Wajidi Sayadi Wakil Rois Suriah NU Kalbar, saat memberikan tausiah pada acara Istighotsah dan Doa Tolak Ia menjelaskan jika teologi Jabariah memiliki keyakinan …

Read More »

Ingin Publikasi Dakwah Habumminal Alam, Sahabat Alam Pergerakan Pontianak Gelar Ngaji Multimedia

Pontianak – NU Khatulistiwa. Sahabat Alam Pergerakan (SAP) Regional Pontianak baru saja menggelar kelas multimedia dan jurnalistik. Kegiatan tersebut berlangsung di warung kopi LCC yang berlokasi di Jalan Veteran, dimulai pada pukul 15:30 WIB. Ngaji Multimedia SAP ini mengusung tema “Pentingnya Media dan Jurnalistik sebagai Sarana Publikasi Hablumminal Alam” (05/08/2021). …

Read More »

LBM NU Cianjur Gandeng MWC NU dan Pesantren Gelar Pengajian Rutin

Cianjur – NU Khatulistiwa, Dalam rangka ikhtiar menjaga amaliah (cara beribadah), fikroh (pemikiran), ghiroh (semangat), dan harokah (gerakan) Aqidah Ahlussunnah Waljamaah Annahdliyyah, menjadi fokus perhatian Lembaga Bahtsul Masail Nahdlatul Ulama (LBM NU) Kabupaten Cianjur. Salah satunya melalui pengajian rutin dengan menggandeng Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWC NU), Pondok Pesantren …

Read More »

Bakti Sosial Awali Rangkaian Konfercab PCNU Kota Pontianak

Pontianak – NU Khatulistiwa, Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama  (PCNU) Kota Pontianak akan menggelar Konferensi Cabang ke VIII untuk mengganti kepengurusan yang baru, setelah masa kepengurusan sebelumnya sudah selesai. Konfercab ini akan dilaksanakan pada tanggal 14 Agustus -15 Agustus 2021. (4/8/21) Adapun kegiatan yang bertema Meneguhkan Islam Ahlussunnah Waljama’ah Annahdlyiyyah Sebagai …

Read More »