Melawi, NU – Khatulistiwa. Curah hujan yang tinggi membuat Kabupaten Melawi Provinsi Kalimantan Barat kembali direndam banjir yang cukup dalam. Banjir kali ini merupakan banjir besar kedua yang terjadi di tahun 2020 dan banjir terparah yang terjadi dalam 12 tahun terakhir. (18/9/2020) Disamping merendam hampir 90% wilayah Kabupaten Melawi, banjir …
Read More »